oleh

Produktifitas Pemuda Luyo, Setiap Malam Jumat Mengisi Yasinan Unik

POLEWALI MANDAR, CN – Luyo merupakan salah satu kecematan yang ada di kabupaten polewali mandar bisa dibilang kecematan ini merupakan satu diantara kecematan di polewali mandar yang berlatar belakang kampung jauh dari hingar binger kesibukan kecematan yang ada di dekat kota kota. Namun menariknya para pemuda luyo tetap semangat untuk bergerak bagi masyarakatnya, terbukti dari kegiatan-kegiatan produktif mereka salah satunya adalah yasinan setiap malam jumat.

Namun yang membedakan antara yasinan pemuda luyo dengan yasinan-yasinan lain yang biasanya dilakukan dalam bentuk pengajian didalam mesjid, mereka melakukannya denagn cara pemuda kumpul dalam suatu tempat semacam tonkrongan yang diisi denagan yasinan dan diskusi lepas. Hal ini dilakukan setiap malam jumat di secret komunitas secara bergiliran.

Menarikanya para pemuda ini, tergabung dalam satu himpunan yaitu FOKAL (forum kajian anak luyo) menghimpun berbagai komunitas pemuda luyo dalam satu wadah terhitung setidaknya ada 15 komunitas yang tergabung dalam perkumpulan tersebut komunitas-komunitas ini merupakan komunitas pemuda dari latar belakang desa dan dusun yang berbeda namun untuk menjaga silaturahmi antar pemuda kecematan luyo, yasinan ini merupakan cara yang ampuh seperti yang dikatakan oleh salah satu dewan fokal Saddan Husain Latif (ka Saddan). Pada senib, (28/11/19).

“Selain dari merawat dan menjaga tradisi semangat, utamanya juga silaturahmi antar komunitas biar tetap bagian dari benang merah gerakan ke alluyoan kita sebagai generasi muda luyo,”

Kegiatan ini terbukti mampu menjadi salah satu gerakan paling nyata dari pemuda satu kecematan ini yakni kcematan luyo untuk masyarakat seperti pernyataan salah satu pemudanya.

“Kegiatan ini membawa pengaruh besar bagi kami karna kami yang biasanya ngumpul tidak jelas dan dijuluki sebagai sampah masayarakat akhirnya mala toi ita eeeee ma, guna tau bermanfaat bagi masyarakat,” Ujar Nasrullah

Selain itu ada pula tanggapan dari masyarakat setempat “bagus sekali ini kegiatan, karena bisa menumbuhkan dan menjadi wadah bagi anak-anak muda luyo untuk menjdi pemuda yg lebih produktif,”Ujar salah satu imam masyarakat setempat

Kegiatan yang di lakukan rutin setiap malam jumat, di secret komunitas pemuda luyo dengan latar belakan dusun-dusun dan desa-desa di kecematan luyo diharapkan menjadi tonggak awal pergerakan pemuda luyo seperti yang dikatakan Nurdin yg merupakan salah satu penggerak pemuda dalam kutipan materinya

“saya kira kalau mau bergerak untuk masyarakat dan meyakinkan mereka maka yang diperlukan adalah kesabaran serta gerakan yang harus terus dilakukan karna melakukan gerakan seperti ini juga merupakan salah satu cara meyakinkan masyarakat dan cara kita membaca kampong”ujarnya

Dirinya juga menambahkan, “Jadilah pemuda kampung yang tidak kampungan,” Tegasnya Nurdin (Red)

banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250 banner 650250

Komentar